Tegal- Setelah dirasa cukup, warga bersama anggota Kodim Tegal kembali mengerjakan pengaspalan jalan.Kekompakan dan kebersamaan ini, nampaknyasemakin lengket saja.
Saling merangkul dan memberikan peralatan kerja menjadi hiasan saban hari kertika pekerjaan akan dimulai.
Kepala Desa Jatimulya, Ahmad Zaeni secara langsung memberikan informasi kepada warganya akan manfaat jalan desa untuk ekonomi mikro. Akses jalan merupakan penunjang utama mode transportasi di desa.
“Kita jaga bersama- sama hasil program ini. Usaha lancar ya karena akses jalannya sudah baik, mulus dan pembangunan di segala bidang,’ ujar Zaeni. (Pendim).