Giliran SMK Tunas Pemuda Mendapat Penyuluhan Tim TMMD


Korantangerang. com – Siswa SMK Tunas Pemuda mendengarkan Khusu pemberian materi yang diberikan TMMD non fisik tahun anggaran 2017. Penyuluhan TMMD dilakukan di wilayah Koramil 17/ Rajeg, Jumat (13/10/2017).

Pasi Ter Kodim 0506/Tgr Kapten Inf Waluyo mengatakan, tim TMMD non fisik memberikan penyuluhan dengan sasaran Siswa SMA sederajat dan SMP sederajat.

“Untuk lokasi dan tempat sekolah di persiapkan oleh wilayah Koramil sekolah mana yang akan di jadikan sasaran TMMD non fisik”ujarnya.

TMMD non fisik bertujuan untuk menambah pengetahuan dan materi yang selama di sekolah tidak di pelajari. Materi yang di berikan berupa, Wasbang, UU lalin, kebersihan lingkungan dan kerukunan umat beragama.(zher).


Next Post

Tim Satgas TMMD Makan Siang Bareng Warga

Jum Okt 13 , 2017
Korantangerang. com – Anggota Satgas TMMD reguler tahun anggaran 2017 Kodim 0506/Tgr Desa Koper makan siang bersama masyarakat. Makan siang […]